Pernahkah kalian menonton sebuah video yang didalamnya ada lagu yang terdengar bagus? Kalian bisa lho menjadikan lagu yang ada didalam video menjadi format MP3.
Untuk mengubah video menjadi lagu, kalian memerlukan aplikasi yang bernama KlipMix . Ikuti cara berikut ini
Download aplikasi KlipMix dan install
Download KlipMix
Buka aplikasi, dan pilih Video to MP3
Import video yang ingin dijadikan lagu
Lalu, tentukan menit awal lagu tersebut dimulai dan tentukan pula menit akhir dari lagu. Caranya geser tanda nomor pertama menuju menit dimana lagu dimulai dan geser tanda kedua menuju menit dimana lagu itu berakhir
Bisa juga dengan cara memasukkan detik dari awal lagu dan detik akhir lagu dengan menggunakan menu Input
Bila sudah selesai mengaturnya, klik ikon musik dibagian atas untuk menyimpan
Tunggu hingga proses selesai
Lagu yang ada divideo berhasil diubah menjadi lagu (MP3)
Untuk mengubah video menjadi lagu, kalian memerlukan aplikasi yang bernama KlipMix . Ikuti cara berikut ini
Download aplikasi KlipMix dan install
Download KlipMix
Buka aplikasi, dan pilih Video to MP3
Import video yang ingin dijadikan lagu
Lalu, tentukan menit awal lagu tersebut dimulai dan tentukan pula menit akhir dari lagu. Caranya geser tanda nomor pertama menuju menit dimana lagu dimulai dan geser tanda kedua menuju menit dimana lagu itu berakhir
Bila sudah selesai mengaturnya, klik ikon musik dibagian atas untuk menyimpan
Tunggu hingga proses selesai
Lagu yang ada divideo berhasil diubah menjadi lagu (MP3)
Itulah cara mengubah video menjadi lagu dengan mudah di HP Android, sangat mudah untuk dilakukan kan? Selamat mencoba!